Selasa, 21 Juni 2011
PROGRAM KERJA KARIM AL-AMANAH
A. Jangka Panjang
- Meningkatkan kualitas keimanan dan ketaqwaan para anggota.
- Mengadakan tafakur dan tadzabur alam bagi siswa baru dan para anggota (Rihlah)
- Memperingati atau berpartisipasi dalam hari-hari besar agama Islam.
- Secara bertahap melakukan pembenahan Mushola AL-AMANAH SMAN 4 TASIKMALAYA
- Membentuk tim Nasyid KARIM AL-AMANAH
- Menjadikan Ekstrakulikuler KARIM AL-AMANAH menjadi lebih baik.
- Mukalam ( Musyawarah Karim Al-Amanah )
B. Jangka Pendek
- Mengadakan perekrutan anggota baru.
- Pemberian materi baik umum maupun agama kepada anggota.
- Mendatangkan pemateri dari PPL PAI dan STAI.
- Mengikuti/berpartisipasi terhadap kegiatan yang bersifat kerohanian di luar, Contoh : IPMT
- Melaksanakan baksos bulanan
- Mengadakan infak mingguan
- Pembuatan mading khusus tentang keagamaan
- Evaluasi setiap akhir bulan.
- Nasyid
- Sharing antar anggota
- Mabit
- Ta’lim satu bulan satu kali
- Pembuatan Buletin KARIM AL-AMANAH
1 Comment:
-
- Karim Al-Amanah said...
22 September 2011 pukul 16.49hheloo..aassalamualikum......
Langganan:
Posting Komentar (Atom)