Selasa, 21 Juni 2011

PROGRAM KERJA KARIM AL-AMANAH


PROGRAM KERJA KARIM AL-AMANAH
A.   Jangka Panjang
  1. Meningkatkan kualitas keimanan dan ketaqwaan para anggota.
  2. Mengadakan tafakur dan tadzabur alam bagi siswa baru dan para anggota (Rihlah)
  3. Memperingati atau berpartisipasi dalam hari-hari besar agama Islam.
  4. Secara bertahap melakukan pembenahan Mushola AL-AMANAH SMAN 4 TASIKMALAYA
  5. Membentuk tim Nasyid KARIM AL-AMANAH
  6. Menjadikan Ekstrakulikuler KARIM AL-AMANAH menjadi lebih baik.
  7. Mukalam ( Musyawarah Karim Al-Amanah )
                                                                 
B. Jangka Pendek
  1. Mengadakan perekrutan anggota baru.
  2. Pemberian materi baik umum maupun agama kepada anggota.
  3. Mendatangkan pemateri dari PPL PAI dan STAI.
  4. Mengikuti/berpartisipasi terhadap kegiatan yang bersifat kerohanian di luar, Contoh : IPMT
  5. Melaksanakan baksos bulanan
  6. Mengadakan infak mingguan
  7. Pembuatan mading khusus tentang keagamaan
  8. Evaluasi setiap akhir bulan.
  9. Nasyid
  10. Sharing antar anggota
  11. Mabit
  12. Ta’lim satu bulan satu kali
  13. Pembuatan Buletin KARIM AL-AMANAH

1 Comment:

  1. Karim Al-Amanah said...
    hheloo..aassalamualikum......

Post a Comment



Flag Counter